Puzzle 1 : membuka sumur yang tertutup kayu
- salah satu villager memiliki skill building
pindahkan kayu yang menutupi sumur.
Puzzle 2 : membangun rumah / gubuk baru.
- salah satu villager memiliki skill building
Puzzle 3 : membersihkan pantai
- salah satu villager memiliki skill building
pantai yang bersih dibutuhkan untuk membuka puzzle 6
Puzzle 4 : membuka sekolah
- salah satu villager yang memiliki skill scientist sudah master
drag master scientist ke gubuk panjang diatas meja research
dapet bedug buat manggil anak-anak sekolah | dipinggir gubuk
Puzzle 5 : memindahkan bongkahan batu yang menghalangi air terjun| kiri-atas peta
- construction harus level 2
- salah satu villager memiliki skill building
sumber air kedua dan lebih bersih dari air sumur, buat nyuci baju :D
puzzle ini sangat penting untuk membuka puzzle - puzzle lainnya
Puzzle 6 : sumber makanan baru : ikan (dari laut)
- puzzle 5 harus terbuka
- harvesting harus level 3
- salah satu villager yang memiliki skill farm sudah master
drag master farmer ke KOLAM untuk mencari ikan yang membuka puzzle ini
Puzzle 7 : kuburan
-spirituality harus level 2
klo ada villager yang meninggal, drag salah satu villager dewasa (18 tahun) ke
villager yang meninggal tadi agar bisa dilakukan penguburan di kanan-atas peta
Puzzle 8 : menemukan 4 macam tumbuhan obat
drag salah satu villager dewasa ke 4 tumbuhan obat
1. didekat kolam
2. kaktus di tengah-atas peta
3. didekat kuburan
4. didekat taman bunga
Puzzle 9 : taman bunga
- puzzle 5 harus terbuka
- direkomendasikan menyiram taman oleh villager dengan skill building, agar
penyiraman tanaman terus berlanjut. sampai bunga-bunga bermekaran.
Puzzle 10 : tanaman berbuah
- puzzle 14 harus terbuka
- puzzle 13 harus terbuka
tunggu sampai kupu-kupu mengikuti golden child, lalu drag golden child ke tanaman di
peta bagian atas
Puzzle 11 : membangun kembali kuil yang rusak
- construction harus level 3
- salah satu villager memiliki skill building
drag villager ke reruntuhan kuil di kanan-bawah peta
Puzzle 12 : membuat patung
- puzzle 11 harus terbuka
- spirituality harus level 3
- salah satu villager memiliki skill building
drag villager ke bongkahan batu dekat kolam di kiri peta, untuk memahat patung
Puzzle 13 : kelahiran Golden Child
- Fertility harus level 3
- puzzle 5 harus terbuka
- puzzle 12 harus terbuka
- villager yang sedang menyusui anaknya
drag villager yang sedang menyusui anaknya ke kolam
Puzzle 14 : kupu - kupu
- puzzle 13 harus terbuka
drag golden child ke taman bunga dan tunggu kupu - kupu muncul
Puzzle 15 : harta karun yang terpendam
- construction harus level 3
- science harus level 3
posisi harta karun terpendam dalam pasir pantai antara gudang makanan dan kuil
Puzzle 16 : Memindahkan batu besar oleh golden child
- puzzle 13 harus terbuka
Tips : dari 6 villager ( 5 dewasa dan 1 anak - anak)
1 orang villager sebagai builder
2 orang sebagai scientist
2 orang villager sebagai farmer sampai tidak ada lagi villager yang "worry about food /
khawatir tentang jumlah makanan yang tersedia"
ganti salah satu farmer menjadi scientist untuk mempercepat tech point.
saat villager yang anak - anak berumur 14 tahun dan siap untuk bekerja, kawinkan 2
villager dewasa (18 tahun dan cowo + cewe tentunya), untuk mendapatkan keturunan baru :D
Jangan lupa untuk membaca artikel virtual villager saya yang lainnya :)
Virtual Villagers 2 , The Lost Children unlock semua puzzle
Virtual Villagers 3, The Secret City unlock semua puzzle
Virtual Villagers 3, The Secret City unlock semua puzzle
alamat artikel ini http://ione13.blogspot.com/2012/09/virtual-villager-1.html
Agan boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel ini sangat bermanfaat bagi teman-teman agan
namun jangan lupa untuk meletakkan link Virtual Villager 1 , A New Home Unlock semua puzzle sumbernya.
*gegetret teu ngarti*
ReplyDeletemakasih agan aRai atas komentar pertamanya :)
Deletedulu blog ini dikit banget pengunjungnya
tapi berkat komentar dari sang mastah entah kenapa pengunjung blog ini makin meningkat tiap bulannya :)
tanpa komentar agan ini mungkin saya sudah give up ama blogging :P
so MY BEST REGARDS FOR YOU AGAN ARAI :D
Cara gali harta karunnya kayak gimana? Villagernya cuma berdiri
ReplyDeleteAkhirnya bisa menyelesaikan games ini, thanks soo agan :)
ReplyDeletesama2... senang bisa membantu
Deletemonggo dilanjut ke virtual villagers 2 :)
mo bermain di mana itu game?pc?
ReplyDeletesemua artikel virtual villagers saya ditujukan untuk versi pc.
Deletesaya tahu tentang versi androidnya.... tapi belum pernah coba main di hape.
Knp ya kaktus ga berhasil sama kuburan jg ga brasil warganya ga mau nguburin , maunya di kremasi mungkin gamau d kubur
ReplyDeleteGua mh kawin dluan wkwk
ReplyDeleteKalo udh max population (40) itu si golden child masih bisa lahir gk ?
ReplyDeletewah maap... dulu waktu main game ini... populasi yang desa saya cuman sekitar 25-30 orang. jadi kurang bisa bantu jawab...
Deletetapi...
untuk versi PC (biasanya)
maksimum villager : 90 orang
tapi bisa nyampe 92... dengan syarat : waktu populasinya 89 lahir kembar 3 / triplet
untuk versi android/IOS (biasanya)
maksimum villager : 40 orang
tapi bisa juga 42... syaratnya sama dengan versi PC
berhubung golden child dihitung sebagai warga juga
jadi ya harus nunggu 1 villager mati kayaknya
maap kurang membantu jawabannya :(
Enggak ah saya aja dapet populasi androidnya 70 orang max
DeleteEnggak ah saya aja dapet populasi androidnya 70 orang max
DeleteEnggak ah saya aja dapet populasi androidnya 70 orang max
DeleteGk perlu vilager mati,yg penting dari 40 org itu ada yang nggendong bayi,terus celupin aja tuh org dengan bayinya ke lagon,dan jadilah anak kuning botak
ReplyDeleteMau tanya dong, kok gabisa yg hartakarun ya? malah jadinya digging tp bentuknya kyk lg ngebangun gubuk bukan buat nyari hartakarun gitu
ReplyDeleteconstruction ama science udah lvl 3?
Deleteuntuk masalah posisi emang rada sulit klo di jelasin pake kata2 :D
saran dari saya :
coba buka google dan ketik "virtual villagers 1 treasure location"
dan lihat dari hasil pencarian gambar / image.
seharusnya diantara gambarnya ada yang menunjukkan lokasi harta karunnya
(sy udah lama ga main game ini... tapi seingat saya... klo persyaratannya udah lengakap buat buka puzzle harta karun...maka klo mba drag villager (angkat tapi tidak dilepas) diatas pasir lokasi harta karun... nanti ada tulisan yang menunjukan posisi harta karun.
semoga bisa membantu :)